WWE Trivia - 4 Horsewomen dalam 2 Championship Match
Satu hal yang menarik dari pengumuman antara Becky Lynch vs Sasha Banks di Clash of Champion mendatang adalah fakta di mana 4 Horsewomen WWE berkumpul dan saling berhadapan satu sama lain dalam 2 pertandingan Championship yang berbeda. Di mana di sisi Smackdown Bayley berhadapan dengan Charlotte.
4 bintang top wanita WWE saat ini itu mendapatkan Championship Match dalam Clash of Champion di mana mereka membuktikan bahwa mereka yang bisa mengadakan storyline yang cukup dadakan tapi berkualitas. Namun disisi lain banyak penonton yang mengkritik karena percaya masa depan sabuk wanita kedepannya masih hanya akan berputar di antara Becky, Sasha, Charlotte dan Bayley saja.
Post a Comment