WWE Hall of Fame 2015 - Full Coverage
WWE Hall of Fame 2015
Satu malam sebelum Wrestlemania WWE mengadakan gelaran setahun sekali Hall of Fame.
Tahun ini beberapa nama tenar akan diperkenalkan kepada publik sebagai legenda-legenda baru dari perusahaan sport entertainment terbesar di dunia ini.
Acara yang sudah diselenggarakan sejak tahun 1993 ini akan menginjak acara tahunan ke 20 di tahun 2015. Pelaksanaan WWE Hall of Fame tahun ini menjadi tahun kedua WWE menggelar acara ini secara live dari WWE Network
Beberapa nama tenar dan fenomenal akan diinduksikan tahun ini seperti mantan Intercontinental Championship legendaris Macho Man Randy Savage hingga mantan tag team fenomenal The Bushwhacker. Bintang tamu yang menjadi kolega WWE sejak lama sekaligus mantan gubernur California Arnold Schwarzenegger akan bergabung bersama superstar-superstar legendaris seperti Larry Zbyszko, Rikishi, Fujinami dan masih banyak lagi. Final inductee tahun ini memperkenalkan mantan anggota Kliq dan juga New World Order Kevin Nash untuk masuk kedalam Hall of Famer sebagai wujud apresiasi buat sang Legenda.
Penyelenggaraan
Acara ini berlangsung Sabtu tanggal 28 Maret 2015 (atau tayang Minggu 29 Maret jam 7 pagi waktu Indonesia Barat).
Hanya tayang live di WWE Network dan Sky Sport On Demand
Link download akan disediakan pada Minggu malam 29 Maret 2015.
Macho Man Randy Savage
Hall of Famer 2015 Inductee
Inductee pertama datang dari mantan comentator RAW dan juga 2 kali WWF Champion di era 90'an ini.
Jasa besar yang diberikan oleh Randy sangatlah dikenang di hati para penggemarnya dan memberikan dampak yang sangat hebat hingga akhir hayatnya.
Sang Legenda ini telah berpulang pada tahun 2012 lewat sebuah kecelakaan motor. Namun nama dan pengabdiannya akan tetap tertanam abadi sebagai WWE Hall of Famer.
Rikishi
Dengan darah gulat asal suku Samoan yang terkenal dalam olahraga fisik ini membuat nama Rikishi melambung dalam Attitude Era.
Bersama Grand Master Sexay dan Scotty 2 Hotty dia membangun faction bernama Too Cool.
Tahun 2014 lalu setelah 10 tahun keluar dari WWE, Rikishi melihat putra kandungnya Jimmy dan Jey melanjutkan aksinya dan menjadi Tag Team Champion dalam The Usos. Kebanggaannya bertambah saat dia akan diperkenalkan sebagai Hall of Famer tahun ini.
The Bushwhacker
Akhir era 80an hingga pertengahan tahun 97 WWE memiliki 2 saudara kembar asal New Zealand yang tergabung dalam Tim The Bushwhacker.
Tim dari Luke Williams dan Butch Miller ini memiliki ciri khas selalu berlari tanpa henti yang memberikan tenaga bagi para penonton.
Meski tanpa gelar sepanjang kariernya, kakak beradik ini selalu tampil menghibur.
Tahun 2015 ini WWE Universe bangga memanggil kedua orang ini sebagai Legenda hidup.
Tim dari Luke Williams dan Butch Miller ini memiliki ciri khas selalu berlari tanpa henti yang memberikan tenaga bagi para penonton.
Meski tanpa gelar sepanjang kariernya, kakak beradik ini selalu tampil menghibur.
Tahun 2015 ini WWE Universe bangga memanggil kedua orang ini sebagai Legenda hidup.
Blayze
Memasuki tahun 1993 saat Monday Night RAW mulai bergulir, WWE memiliki aset seorang diva luar biasa yang berbeda dengan Divas pada umumnya.
Keberaniannya dalam bergulat membuat taraf pertandingan gulat di WWE. Hingga kepergiaannya ke perusahaan rival WCW, Blayze tetap terus menaikan taraf pertandingan gulat wanita. Dia juga menjadi sumber inspirasi dari para pegulat wanita muda yang aktif bertanding pada era milenium ini.
Keberaniannya dalam bergulat membuat taraf pertandingan gulat di WWE. Hingga kepergiaannya ke perusahaan rival WCW, Blayze tetap terus menaikan taraf pertandingan gulat wanita. Dia juga menjadi sumber inspirasi dari para pegulat wanita muda yang aktif bertanding pada era milenium ini.
(to be continued)
Post a Comment