Smackdown - Kemenangan Santos Bawa Aliansi Baru
Santos Escobar memenangkan Semifinal pertama di malam ini dalam mini Tournament mencari penantang bagi Logan Paul sang US Champion. Kemenangan yang dia dapatkan ini sekaligus memperkenalkan aliansi baru sesama Latino lagi.
2 nama mantan anak Main Roster yang ditempatkan di NXT, kembali lagi malam ini menjadi rekan baru bagi Santos. Mereka adalah Humberto Carillo dan Angel Garza. Duo Latino yang sudah melekat sisi heel dalam hidup mereka.
Santos vs Kevin Owens akan menjadi Final yang kita tunggu-tunggu. Ditunggu aliansi baru ini menjadi kekuatan baru di WWE kedepannya.
Post a Comment