SS War - Waktunya Tim Bianca vs Tim Bayley Berperang!
Dimulai dari kedatangan Damage CTRL yang terus menerus ingin merebut sabuk RAW Women's Championship dari Bianca tapi selalu gagal. Bianca pun geram karena dirinya terus dihajar tanpa ampun yang kadang juga terkesan tidak adil.
Bahkan Bianca sendiri yang melontarkan tantangan bertanding di War Games ini lebih dulu, kini dengan 5 lawan 5 kita perlu lihat apakah Bianca bisa membuat Bayley dan rekan-rekannya terbungkam?
Tim Bianca: Bianca Belair, Asuka, Alexa Bliss, Mia Yim dan Becky Lynch vs Tim Bayley: Bayley, Dakota Kai, Iyo Skye, Rhea Ripley dan Nikki Cross. Siapakah yang akan menang?
Post a Comment