RAW - Ketika Sami Benar-Benar Diterima Seperti Keluarga
Lucu justru dilihat si Jey Uso kini lagi masuk dalam mode bestie ke Sami Zayn usai ending Survivor Series kemarin. Sudah nampak terlihat akrab dan membuat si Sami ini menjadi seperti keluarga sendiri. Kalo kita perhatikan justru Solo Sikoa yang terlihat dingin di malam ini.
Kedatangan Kevin Owens pun membuat storyline antara si KO dan Bloodline berlanjut. Pada akhirnya doi pun berhadapan satu lawan satu dengan Jey Uso malam ini di Main Event RAW.
Namun yang menjadi perhatian adalah bagaimana Bloodline kini jadi kompak menganggap Sami seperti keluarga sendiri nih. Kok malah jadi geli ya melihatnya?
Post a Comment