WWE Trivia - Nick Khan Jadi Pengganti Sementara Tugas Stephanie McMahon
Dengan Stephanie yang lepas jabatan dari WWE pada hari ini, pertanyaan mengenai siapa yang akan menggantikannya cukup menjadi pertanyaan besar. Namun Dave Meltzer membocorkan bahwa jika keadaan belum ada penggantinya maka tanggung jawab diemban oleh Nick Khan sang 'Direktur Utama' dari WWE saat ini.
Sebagai Chief Branding Officer Stephanie mengurusi 'citra perusahaan' dengan titik berat menjadi punggawa utama di area CSR, ajang amal maupun acara branding para Superstarnya.
Kita tunggu deh siapakah yang akan menggantikan Stephanie, apakah ini artinya dia tidak akan jadi penerus tahta McMahon di kemudian hari (?)
Post a Comment