WWE Trivia - Edge yang Mungkin 3 Tahun Lagi Sudah Tidak Bisa Bergulat
Edge dan Damian Priest menjadi duo yang sangat menjanjikan dengan penampilannya di Wrestlemania kemarin. Bahkan di RAW pun mereka menunjukan kebengisan mereka dengan menghajar AJ Styles lagi.
Namun yang menjadi pertanyaan apakah mereka akan kuat bertahan lama? Dalam wawancara bersama Steven’s Wrestling Journey Edge mengaku bahwa dirinya ragu bahwa dalam 3 tahun lagi apakah tubuhnya masih kuat bertanding. Bahkan sejak beberapa waktu lalu Edge sudah mempersiapkan karier belakang layar jika memang tubuhnya sudah tak sanggup lagi bergulat.
Jika benar demikian karakter kerennya ini ada dalam bomb waktu yang siap meledak kapan saja jika raganya sudah tak kuat lagi. Sungguh disayangkan.
Post a Comment