WWE Trivia - Saat New Day dan Undertaker Main Film Bareng

Legenda WWE Undertaker dipakai untuk film semi horror comedy dari Netflix yang berjudul Escape the Undertaker. Tak hanya Taker, dalam film ini juga akan ada trio Big E, Kofi dan Xavier Woods dari the New Day. Singkat cerita Esensi dari film ini adalah The New Day ingin mengambil kekuatan dari guci (urn) legendaris Undertaker.

Dua buah gimmick yang bertolak belakang namun dalam film New Day percaya bahwa kekuatan dari guci Undertaker itu akan membuat mereka tambah kuat.

Siapa yang sudah tidak sabar menonton film ini?