WWE Trivia - Roman Reigns yang Banyak Lawan Sekaligus

 

Roman Reigns merupakan sosok central yang ada di WWE saat ini. Bersama dengan The Usos dan Heyman dia menciptakan storyline menarik sepanjang tahun sejak kehadirannya kembali. Namun apakah anda sadar saat ini dia kembali berinovasi dengan si Roman berkerja multiple storyline besar dalam satu waktu secara bersamaan?

Dalam satu waktu ini kita melihat Roman memiliki cerita bercabang mulai dengan Balor, Brock Lesnar, Big E dan New Day nya serta urusan dengan Paul Heyman yang belum kelar.

Jika dibilang pegulat nomer satu tahun 2021 ini, harusnya Roman yang dapat ya bukan si Omega (?)