WWE Trivia - Makin Tua Harusnya Ego Makin Diredam Yakan?
3 pemain angkatan 2002 (sorry Batista) yang menjadi Legend WWE di tahun 2021 ini punya beberapa kesamaan. Mereka sama-sama debut dan pernah mengalami masa jaya, namun di tahun-tahun ini peran mereka tinggal membantu para Superstar generasi berikutnya untuk bersinar.
Lihatlah Orton yang baru saja menjadi batu loncatan bagi Lashley dan menjadi rekan bagi Riddle si anak baru.
Cena sendiri telah menjadi batu loncatan bagi Roman Reigns dan Lesnar meskipun perkasa dia pernah memainkan peranan penting menaikan nama Drew McIntyre. Hidup tak selamanya tentang ego, mungkin sebagian orang perlu belajar itu.
Post a Comment