WWE Trivia - Rekor Tak Terkalahkan Roman Patah Karena DQ
Dalam Main Event Smackdown kemarin Roman Reigns harus kehilangan streak unik yang patah karena kekalahan via DQ di dalam pertandingan melawan Owens dan Otis kemarin. Streak tersebut adalah kenyataan bahwa sepanjang tahun 2020 ini Roman belum pernah kalah sekalipun dalam PPV maupun acara mingguan WWE.
Hampir setahun memang Roman tidak terkalahkan di tahun 2020 (kecuali dalam Royal Rumble yang dia kalah dari Drew McIntyre di moment akhir). Baik dalam tag team match maupun single match dia tampil perkasa. Namun juga hiastusnya selama beberapa bulan cukup membuat dirinya tidak terkalahkan karena dia hanya dirumah saja.
Meskipun di Smackdown hari ini dia kalah secara diskualifikasi, tetap saja terhitung sebagai kalah dan rekor tak terkalahkannya di tahun ini patah sudah.
Post a Comment