NXT - Finn Balor Kembali dan Disambut Pat McAfee
Finn Balor sang NXT Champion datang di NXT hari ini setelah pertandingan besar di TakeOver lalu yang harus membuatnya cidera, kali ini dalam kedatangannya dia memuji Kyle O'Reilly yang menjadi lawan tangguh buatnya. Namun selama promo nya itu Pat McAfee bersama rekan-rekannya datang untuk meninterupsi Balor.
Balor diintimidasi untuk menyerahkan sabuk NXT Championshipnya kepada McAfee, namun dia mengatakan bahwa dia tidak takut karena dia bawa backup. Undisputed Era pun datang dan menyerang tim McAfee memberikan leading menuju pertandingan mereka di TakeOver: Wargames mendatang. 4 lawan 4 dalam 2 ring yang dipagari dengan besi. Siapakah yang akan mendang?
Sementara itu Balor masih belum punya penantang lagi.
Post a Comment