WWE Trivia - Finn Balor Segera Dilepas Sabuknya?
NXT Champion Finn Balor harus berada di operasi dadakan pertengahan minggu ini untuk membenarkan dagunya yang terluka usai pertandingan panas melawan Kyle OReilly. Namun menariknya kita melihat bahwa Balor masih teguh memegang sabuk NXT Championship meskipun di tengah cidera.
General Manager William Regal pun mengatakan bahwa nasib dari Finn Balor sendiri akan dipastikan dalam beberapa waktu mendatang, di mana kita melihat bahwa kemungkinan besar NXT Championship ini akan kembali kosong karena dicabut dari tangan Balor.
Namun kita lihat saja apakah WWE tega merebut sabuk tersebut dari anak kesayangan Triple H ini?
Post a Comment