WWE Trivia - Kemungkinan WWE Off Pasca Wrestlemania (?)


WWE sepertinya akan terpengaruh dengan kebijakan stay at Home pemerintah negara bagian Florida baru-brau ini. Paling tidak kebijakan tidak boleh keluar rumah ini akan berlangsung hingga 30 hari kedepan. Di mana WWE menjalankan show mereka di Performance Center Orlando Florida.

Bisa jadi WWE meniadakan show mereka setelah Wrestlemania. Iya atau tidaknya itu keputusan WWE yang sudah secara matang dipikirkan. Kita sebagai penonton hanya bisa menikmati bagaimana keputusan mereka (tentu dengan sedikit menghujat).