WWE Trivia - WWE Mengadakan Tribute to the Troops Hari Ini


WWE pada jumat malam WIB ini sedang berada di markas tentara di Jacksonville untuk mengadakan show special Tribute to the Troops. Show ini baru akan tayang di TV setelah TLC. Untuk itu seperti biasa dalam show ini mereka tidak memakai atribut sabuk untuk memberikan misteri siapa tahu ada sabuk berpindah di show TLC ini.

Ini merupakan tugas special dari Vince McMahon kepada seluruh karyawannya. Di mana mereka juga nampak bahagia bekerja menghibur para tentara yang telah dengan gagah berani menjaga keamanan negara mereka ini.