WWE Trivia - Xavier Woods Menantang Undertaker Main Kartu Uno
Pada channel Youtube UpUpDownDown-nya, Xavier Woods berbicara kepada Ricochet tentang foto The Undertaker bermain Uno di pesawat. Woods kemudian menantang Undertaker untuk bermain permainan kartu ala anak muda ini dengan mengatakan bahwa Undertaker nampaknya takut melawan kita bermain kartu.
Akankah Undertaker akan datang menjawab tantangan Xavier Woods ini? Akankah sang Deadman muncul pada channel nya bermain kartu?
Menarik untuk ditunggu.
Post a Comment