WWE Trivia - Trish vs Bliss One More Match?
Trish Stratus telah menjalani pertandingan terakhirnya di Summerslam. Namun belakangan dia kembali digoda oleh Alexa Bliss untuk sebuah pertandingan yang mungkin saja tidak bisa dia tolak lagi kali ini.
Wrestlinginc sebelumnya melaporkan bahwa Trish Stratus juga sebenarnya ingin bertanding melawan Alexa Bliss di mana tahun lalu di Evolution pertandingan mereka dibatalkan karena cidera yang dialami sang Goddess. Di mana mereka akhirnya Stratus bersama Lita memiliki pertandingan tag team.
Yang pasti Stratus dan WWE sudah mengucapkan janji pensiun belakangan ini dan juga akan menjadi blunder jika dia mengingkarinya dalam waktu dekat. Apakah anda tertarik melihat Trish vs Bliss bertanding di atas ring WWE?
Post a Comment