WWE NEWS - Mick Foley Berperan di Wrestlemania 32?
WWE Hall of Famer Mick Foley segera merapat ke RAW untuk memulai jalan cerita menjelang Wrestlemania 32 mendatang. Dengan gosip yang simpang siur tentang kedatangannya di WWE, Dave Meltzer wartawan senior bisa mengkonfirmasi bahwa tugasnya dalam acara terbesar sepanjang tahun ini ada di bagian Non-gulat.
Jika benar demikian maka Foley akan segera datang ke RAW paling lambat besok pagi dari Chicago meskipun banyak yang berkata bahwa dia baru akan comeback di WWE pada RAW minggu depan.
Kabarnya Foley diharapkan bisa menggaet sebuah jalan cerita baru untuk 2 Superstar bertanding di Wrestlemania.
Post a Comment