WWE Trivia - Nick Khan: 'Masih Saya Pantau Kalian Semua'
Foto yang saya posting ini tergolong cukup unik dan menarik di mana kita melihat President dan Chief Revenue Office (Direktur Keuangan) WWE Nick Khan berdiri mengamati pertandingan selama show Royal Rumble dari dekat.
Mungkin bagi kita tidak ada artinya, tapi bisa jadi kehadirannya bisa membuat para pemain grogol karena nasib kariernya bisa terhenti di sini jika dirasa Nick Khan tidak berkenan. Memang sudah terkenal bahwa Nick Khan menjadi pemegang kunci pemecatan di mana dia yang mengambil keputusan terakhir usai mendengar masukan dari anak Finance, Talent dan Creative mengenai kinerja seorang pegulat.
Di page 434 banyak yang komen bagaimana dia berdiri disitu untuk memikirkan siapakah yang akan dipecat next. Enak ga sih punya kerjaan yang ada sangkut pautnya dengan hidup mati seseorang?
Post a Comment